ANALISA STRUKTUR JEMBATAN PENDEKAT PULAU BALANG KABUPATEN PENAJAM PASER UTARA (STUDI KASUS ANALISA KEKUATAN JEMBATAN SEGMEN III)

  • Rahayu Pradita POLITEKNIK NEGERI SAMARINDA
  • Tumingan POLITEKNIK NEGERI SAMARINDA
  • Yudi Pranoto POLITEKNIK NEGERI SAMARINDA
Abstract views: 17 , Fulltext downloads: 8
Keywords: PC I girder, pier, prestress concrette bridge structure analysis

Abstract

Perhitungan analisa struktur Jembatan pendekat Pulau Balang Kabupaten Penajam Paser Utara ini merupakan perhitungan dari segi kekuatan pada struktur atas (PCI girder) dan struktur bawah ( pilar dan fondasi). Berdasarkan hasil analisa yang telah dilakukan pada dengan menggunakan dimensi, penulangan, mutu bahan, serta kondisi tanah di lingkungan sekitar lapangan yang sesuai dengan perencanaan asli di lapangan didapatkan bahwa struktur atas (PCI girder) dan struktur bawah (pilar K4 dan fondasi tiang bor pile) Jembatan Pendekat Pulau Balang segmen III telah memenuhi syarat keamanan dan layak untuk digunakan.

References

Bridge Management System. (1992). Bridge Manual Design Volume 1. Directorat General of Highways Minnistry of Public Works Republic of Indonesia.

BSN.(2005). RSNI-T-02-2005 Pedoman Pembebanan Untuk Jembatan , Jakarta.

BSN.(2013). SNI 2847:2013 Persyaratan Beton Struktural untuk Bangunan Gedung.

Direktorat Jenderal Bina Marga.(2011). Manual Konstruksi dan Bangunan Perencanaan Struktur Beton Pratekan Untuk Jembatan.

Hardiyatmo, Hary Christady.(2015). Analisais dan Perancangan Fondasi II. (edisi keempat). Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.

Lin, T.Y.(1988). Desain Struktur Beton Prategang Jilid I. (Edisi Ketiga). Jakarta. Penerbit Erlangga.

PT. Bumi Indonesia. (2015). Field Testing Result Project Pembangunan Jembatan Pulau Balang.
Published
2024-04-29