BUKU PENGEMBANGAN DIRI SEBAGAI MEDIA ART AS THERAPY (STUDI KASUS: BUKU “NANTI KITA CERITAa TENTANG HARI INI”)
Abstract
Abstrak
Bidang seni rupa dan desain tidak hanya sebatas pada aspek estetik, bila digali lebih dalam sebuah karya seni rupa dan desain memiliki manfaat pada aspek psikologis. Filsuf Alain de Botton mengatakan bahwa seni memiliki efek terapeutik dengan memanfaatkan kelemahan psikologis manusia dan menjadikannya sebagai kekuatan, yaitu remembering, hope, sorrow, rebalancing, self-understanding, growth, dan appreciation yang memiliki manfaat pada kesehatan mental. Buku ‘Nanti Kita Cerita Tentang Hari Ini’ atau disingkat ‘NKCTHI’ dijadikan studi kasus dalam menganalisis buku pengembangan diri bergambar sebagai media art as therapy. Pendekatan deskriptif kualitatif digunakan sebagai metode dalam membedah buku tersebut. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan studi literatur terkait dan observasi baik offline maupun online. Studi literatur yang digunakan beracuan pada teori Art as Therapy oleh Alain de Botton (2013). Tujuan dari penelitian ini adalah untuk Membuktikan apakah teori tersebut dapat diterapkan pada buku NKCTHI. Dapat disimpulkan bahwa hasil observasi pembaca buku NKCTHI memenuhi aspek-aspek terapeutik sebagai media art as therapy.
Kata kunci : art as therapy, buku pengembangan diri, desain visual
Downloads
References
2) Marchella, P. 2018. Nanti Kita Cerita Tentang Hari Ini. Jakarta: Kepustakaan Populer Gramedia
3) Sarwono, J., dan Lubis 2007. Metode Riset untuk Desain Komunikasi Visual. Yogyakarta: Penerbit ANDI
4) 6 Fakta yang Mengiringi Larisnya Nanti Kita Cerita Tentang Hari Ini, Penulis Fransisca Desfourina, data diperoleh melalui situs internet: https://www.gramedia.com/blog/fakta-di-balik-larisnya-buku-nanti-kita-cerita-tentang-hari-ini-marchella-fp/#gref.
Diunduh pada tanggal 31 Oktober 2018.
5) Book Review: Nanti Kita Cerita Tentang Hari Ini Karya Marchella FP, Penulis Sintia Astarina, data diperoleh melalui situs internet: https://www.sintiaastarina.com/nanti-kita-cerita-tentang-hari-ini-marchella-fp/. Diunduh pada tanggal 1 November 2018.
6) Instagram Nanti Kita Cerita Tentang Hari Ini, data diperoleh melalui situs internet: https://www.instagram.com/nkcthi/?hl=id Diunduh pada tanggal 20 Januari 2019.
7) Review Nanti Kita Cerita Tentang Hari Ini by Marchella FP, data diperoleh melalui situs internet:https://www.goodreads.com/book/show/42435393-nanti-kita-cerita-tentang-hari-ini Diunduh pada tanggal 20 Juli 2019.
8) YouTube Nanti Kita Cerita Tentang Hari Ini, data diperoleh melalui situs internet: https://www.youtube.com/channel/UC0i3VDgRlxLBZIMSSNSbw-Q Diunduh pada tanggal 20 Januari 2019.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Copyright on any article is retained by the author(s).
- The author grants the journal, right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.
- The article and any associated published material is distributed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License