PERANCANGAN VISUAL BRANDING BLASTERAN CAFFE SAMARINDA
Abstract
Abstrak
Blasteran Caffe merupakan sebuah caffe yang berdiri sejak tahun 2017 di Samarinda. Proses perancangan visual branding ini dilakukan untuk memunculkan kembali identitas Blasteran Caffe yang memiliki menu yang berbeda dari kompetitor, memiliki brand selain makanan dan minuman yakni berupa sabun cair yang dipergunakan untuk mencuci piring/gelas dan pakaian (handmade) serta perluasan segmen pasar yang ada dilingkungan masyarakat sekitar yang mayoritas mahasiswa. Metode yang diterapkan dalam penelitian ini adalah analisis SWOT guna mendapatkan visual yang sesuai dengan konsep Blasteran Caffe. Kegiatan tersebut meliputi : konsep visual (typografi, warna, elemen grafis), kemudian diaplikasikan dalam bentuk foto produk, buku menu, stiker dan penanda lokasi (signed). Visual branding yang dilakukan ini diharapkan mendapatkan efek lebih dalam mencitrakan indentitas baru dari Blasteran Caffe Samarinda dengan kesan yang simpel, elegan dan mudah diingat oleh konsumen khususnya dilingkungan Blasteran Caffe itu sendiri.
Kata Kunci : Blasteran Caffe, Visual Branding, Indentitas,
Downloads
References
“Makna Psikologi Warna.” Ensiklo. Diakses 19 September 2022. Dari https://ensiklo.com/2014/10/29/makna-psikologi-warna/
Hardilawati, W. L. (2020, Juni). Strategi Bertahan UMKM di Tengah Pandemi Covid-19. Jurnal Akuntansi & Ekonomika, Vol. 10(No. 1).
Kotler, Philip, and Waldemar Pfoertsch. (2010). Ingredient Branding. Berlin Heidelberg: SpringerVerlag.
Maryati, 2010. Statistika Ekonomi dan Bisnis, Edisi Revisi Cetakan Kedua Yogyakarta (UPP) AMPYKPN.
Samodro. (2018). Upaya Meningkatkan Daya Tarik Produk Makanan Dan Minuman Oleh-Oleh Di Tempat Destinasi Wisata Melalui Kajian Tanda Pada Desain Kemasan. Widyakala, 5(1), 66–76. Retrieved from http://www.ojs.upj.ac.id/index.php/journal_widya/article/view/102/50
Silfania, S. (2019). Hubungan Daya Tarik Dan Minat Beli Masyarakat Muslim Terhadap Pencantuman Lebel Halal (Studi Kasus Bakso Pak Mien Bogor). Al Amwal (Hukum Ekonomi Syariah), 1(2), 100–117. Retrieved from http://ojs.staibhaktipersada- bandung.ac.id/index.php/Alamwal/article/view/20
Wheeler, Alina. (2006). Designing Brand Identity : A Complete Guide to Creating, Building, and Maintaining Strong Brands. New Jersey: John Wiley & Sons, Inc.
Copyright (c) 2023 Fulkha Tajri M
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Copyright on any article is retained by the author(s).
- The author grants the journal, right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.
- The article and any associated published material is distributed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License